Lengang Waterfall

Geodiversity
Air terjun Lengang merupakan air terjun tiga tingkat dengan batuan penyusunnya berupa batuan beku dengan struktur columnar joint. Berdasarkan Geologi Regional Pangkajene dan Watampone bagian Barat (Sukamto, 1982) lokasi air terjun Lengang termasuk pada Formasi Batuan Gunungapi Baturape Cindako yang disusun oleh lava dan breksi.

Cultural diversity
Kegiatan masyarakat yang membudaya di kawasan geosite ini ialah proses pengambilan dan pembuatan gula merah dari nira.

Translate ยป